PENGUMUMAN NOMOR : 800.1.2.3 / 12 TENTANG PERSYARATAN KELENGKAPAN ADMINISTRASI USUL PENETAPAN NIP CPNS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BUTON UTARA FORMASI TAHUN 2024 Menindaklanjuti Surat Edaran Kepala Badan Kepegawaian Negara nomor: 1239/B-MP.01.01/SD/D tanggal 14 Januari tahun 2025 tentang penetapan Nomor Identitas Pegawai (NIP) ASN sebagai tindak lanjut seleksi pengadaan ASN TA. 2024, dengan hormat […]